ketika aku masih merindu,
tulang kalbuku menjadi sakit,
sakit, teramat sakit,
karena rindu,
karena rindu aku merana oleh kalbu
ketika aku masih merindu
tulang kalbuku terasa panas
oleh bara rindu yang membara
rindu telah menyiksa ku teramat lama
dan ketika rindu telah tersampaikan
12600 detik terasa begitu sebentar
rindu itu masih menusuk tulang kalbuku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Thank you for leaving a comment. Please come back!